Jumat, 15 Juni 2012

Walcott dan Welbeck Selamatkan Inggris

Kiev (AFP/ANTARA) - Inggris tetap berada di jalur untuk lolos ke fase sistem gugur di Piala Eropa 2012, setelah bangkit dari ketertinggalan untuk menyingkirkan Swedia dari turnamen ini, melalui kemenangan 3-2 pada Jumat waktu setempat atau Sabtu dinihari WIB. Penyerang Manchester United Danny Welbeck mencetak gol penentu kemenangan Inggris di menit ke-78 setelah pemain pengganti, Theo Walcott, mencetak gol penyama kedudukan untuk membust Inggris lolos dari Grup D. Inggris terlihat seperti mendapat awal impian ketika Andy Carrol mencetak gol melalui tandukan kepala pada menit ke-23. Namun gol bunuh diri Glen Johnson pada menit...

Antisipasi Kerusakan Jalan Pasca Tebang Tebu

SAAT tebangan tebu jelang Pabrik Gula (PG) mengadakan gilingan, biasanya truk pengangkut tebu yang melintas banyak membuat rusaknya infrastruktur. Guna mengatisipasi itu, Komisi III DPRD respek dan mengundang pihak terkait guna Penyelesaiannya. Disamping PG Pangka sudah diundang, juga nanti PG Jatibarang dan PG Sumberharjo, instansi terkait juga diundang guna pembahasan solusi perbaikan. Untuk PG Pangka sendiri siap dan sudah memberikan kontribusi terkait perbaikan infrastruktur yang rusak diakibatkan angkutan tebunya. Namun terkait infrastruktur lain seperti saluran juga disepakati dan siap melakukan perbaikan. Bahkan kompensasi...

Ratusan Lansia Senam Bersama

SLAWI – Ratusan lanjut usia (Lansia) se Kabupaten Tegal melakukan senam sehat bersama pegawai di lingkungan Pemkab Tegal, Jumat (15/6). Kegiatan senam lansia yang bertempat di halaman pendopo Pemkab Tegal tersebut dilakukan dalam rangka peringatan hari lanjut Usia Nasional (HLUN) XVI tingkat Kabupaten Tegal 2012.Kabag Kesra Setda Kabupaten Tegal, Drs Berlian Adji mengatakan, kegiatan senam lansia dalam memperingati HLUN XVI sekaligus sebagai ajang sosialisasi terbentuknya Komisi Daerah (Komda) Lansia Kabupaten Tegal. Selain itu juga meningkatkan kesehatan kaum lansia di Kabupaten Tegal.  “Senam ini diikuti kepala SKPD beserta...

Pemkab Perlu Buat Sanksi

DEWAN Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tegal meminta Pemerintah Daerah Kabupaten Tegal lebih tegas dalam mendisiplinkan pegawainya. Baik yang berangkatnya tidak tepat waktu maupun yang pulang belum waktunya. Hal itu sebagaimana dikatakan sekretaris Komisi I DPRD Kabupaten Tegal, Yuswan Maulana ST, yang mengungkapkan bahwa jika ini telah dilakukan, maka pelayanan bisa difokuskan untuk melayani masyarakat dengan sebaik-baiknya dan sepenuh hati agar masyarakat bisa menilai dengan baik. “Jika itu tidak dilakukan akan muncul dugaan yang terkesan pemerintah tidak bisa melaksanakan tugasnya dengan baik,” ungkap politisi yang akrab...

Rapat Komisi IV DPRD dengan Dikpora Kabupaten Tegal

Walaupun saat ini sudah banyak bantuan dari pemerintah, agar semua anak di Indonesia dapat melangsungkan sekolah wajib belajar sembilan tahun. Tapi kenyataan yang ada, masih banyak yang tidak bisa sekolah, khususnya di Kabupaten Tegal. Hal ini kemudian dirapatkan antara Komisi IV DPRD dengan Dikpora Kabupaten Tegal. Seperti apa? LAPORAN : M FATKHUROHMANMENGAWALI rapat dengan Dikpora, Jumat (15/6), ketua Komisi IV DPRD Kabupaten Tegal, Marhaenismanto mempertanyakan pendidikan di wilayah perbatasan, khususnya di Desa Suniarsih, Kecamatan Bojong. Dimana di desa tersebut tidak ada SMP. Padahal di Desa Suniarsih ada sudah ada siswa SLTP yang sampai sekarang sudah kelas 8.  “Kami mempertanyakan sekolah disana, apakah sudah satu atap atau belum. Karena pada saat ini pengelola...

Padi MSP Banyak Diminati

PAGER BARANG - Bibit padi jenis Mari Sejahterakan Petani (MSP) yang dikembangkan DPP PDI Perjuangan, dewasa ini banyak diminati petani. Hal itu disebabkan, hasil produksi jenis padi tersebut, lebih bagus dibanding varietas padi lainnya. Demikian dikatakan anggota Departemen Pertanian, Peternakan, Perikanan dan Kelautan DPP PDI Perjuangan, Damayanti Wisnu Putranti SIP, disela-sela panen padi MSP di Desa Srengseng, Kecamatan Pagerbarang, Jumat (15/6).Dirinya tak menampik, permintaan dari masyarakat untuk mendapatkan bibit padi MSP, sangatlah banyak. Tapi berhubung bibit yang diproduksi DPP masih terbatas, sehingga baru diberikan ke beberapa...

Kamis, 14 Juni 2012

Ruhut Sitompul Anas Bukan Level SBY

TEMPO.CO, Jakarta - Ketua Bidang Komunikasi Partai Demokrat Ruhut Sitompul memberikan peringatan kepada Ketua Umum Partai Demokrat Anas Urbaningrum untuk tidak melawan Ketua Dewan Pembina Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono. Menurut dia, perlawanan terhadap SBY akan sia-sia. "Kalau Anas coba lawan Pak SBY, saya bilang nggak level itu," ujarnya kepada Tempo, Kamis 14 Juni. Kemarin, SBY menyatakan akan menyingkirkan sejumlah kader Partai Demokrat yang bermasalah. Dalam pidatonya di acara Silaturahmi Pendiri dan Deklarator Partai Demokrat, SBY mengaku gerah dengan elektabilitas partainya yang merosot tajam akibat sejumlah kadernya disebut terlibat kasus korupsi. Meskipun tidak menyebutkan nama, SBY tampak sedang menyindir Ketua Umum Partai Demokrat Anas Urbaningrum, Wakil Sekjen...

Sisi Getir Pengrajin Konveksi Tembok Banjaran

Menjelang datangnya bulan Ramadhan dan lebaran seperti saat ini, menjadi momen yang paling ditunggu-tunggu kurang lebih  900 kepala keluarga yang ada di Desa Tembok Banjaran, yang berprofesi sebagai pengusaha konveksi. Lalu ? LAPORAN : HERMAS PURWADIDesa Tembok Banjaran Kecamatan Adiwerna dikenal luas sebagai sentra pengrajin konveksi. Dimana mayoritas warganya, sekitar 900 KK menggantungkan hidup dari usaha konveksi. Sama halnya seperti tahun-tahun sebelumnya, bulan Ramadhan dan lebaran menjadi momentum tersendiri bagi para pengusaha konveksi itu. Dimana pada bulan-bulan itu, terdapat lonjakan permintaan.Namun demikian, mereka terpaksa harus menolak rejeki order pesanan yang lama ditunggunya lantaran 'cekak' nya modal usaha yang dimiliki. Upaya desa untuk mengajukan...

Menilik Petani Bunga Melati di Pantura

SALAH satu komoditas florikultura yang memiliki potensi yang menjanjikan adalah bunga melati. Tanaman ini mempunyai prospek yang tinggi dan unik. Bunga melati yang enal dengan nama latin Jasminum Flowers ini merupakan tanaman asli Asia yang terbesar di beberapa negara seperti Filipina, Indonesia, dan Asia Tenggara.Sementara untuk lahan bunga Melati di Indonesia, kini mencapai 1.560 hektar. Dari luas itu, hasil produksi terbesar adalah Kabupaten Pemalang. Sebab selain lahannya produktif, juga luas tanahnya lebih besar dibanding daerah lain yakni seluas 500 hektar. Sementara untuk Kabupaten Tegal sendiri hanya 350 hektar. Karena itu, lahan di Kabupaten Tegal perlu pengembangan jika ingin menyamai daerah lain seperti Kabupaten Pemalang.Sejauh ini, lahan untuk tanaman melati di...

385 Petugas Penyapu Terima Tali Asih

SEBANYAK 385 petugas penyapu jalan dan pertamanan menerima tali asih dari Pemkab Tegal. Hal ini menyusul pencapaian prestasi dengan diraihnya piala Adipura yang didapat tahun ini. Pemberian tali asih karena salah satu unsur yang turut memberikan andil besar dalam pencapaian prestasi itu, karena perjuangan dari petugas penyapu jalan dan pertamanan di Kota Slawi.Selain diberikan tali asih, mereka yang merupakan tenaga harian lepas dan bekerja setiap hari dengan upah Rp 11 ribu yang ditambah dengan uang makan Rp 3.500 perhari. Adapun jam kerja mereka selama 4 jam. Pada kesempatan itu, dijanjikan pula jika Pemkab akan menaikkan honor para penyapu jalan dan pertamanan.Pemberian tali asih yang dibungkus dengan acara silaturahmi penyapu jalan dan pertamanan bersama Wakil Bupati Tegal...

Honorer K1 dan K2 Segera Diangkat CPNS

TENAGA Honorer Kategori 1 (K1) dan Kategori 2 (K2) akan segera diangkat menjadi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS). Namun pengangkatan tersebut ada tata cara sesuai dengan yang diatur dalam Peraturan Pemerintah (PP) nomor 56 tahun 2012.Menurut Ketua Pusat Forum Honorer Indonesia (FHI), Nur Aeni SPd, tata cara pengangkatan tenaga honorer K1 dan K2 menjadi CPNS telah diatur berdasarkan PP nomor 56 tahun 2012. PP ini merupakan perubahan kedua atas Peraturan Pemerintah Nomor 48 Tahun 2005 tentang Pengangkatan Tenaga Honorer Menjadi CPNS. “Pengangkatan tenaga honorer menjadi CPNS dilakukan melalui pemeriksaan kelengkapan administrasi setelah dilakukan verifikasi dan validasi, seperti yang dijelaskan pada Pasal 4 ayat 1,” katanya, kepada Radar, kemarin.Dijelaskannya, dalam pasal...

Rabu, 13 Juni 2012

Bersafari Melihat Kera Kera di Sangeh

Sangeh merupakan tempat wisata alami dan memiliki atraksi utama ratusan monyet-monyet (kera). Lokasi di desa Sangeh, kecamatan Abiansemal, kabupaten Badung. Di sini terdapat sebuah pura kecil diselimuti lumut hijau tersembunyi di sela-sela hutan pala yang menjulang tinggi itu. Di punggung sebuah tugu pura tersebut dipahat patung Garuda, seekor burung mistik yang di dalam cerita Samudramantana dikisahkan sedang mencari tirta Amerta di dasar samudra, kemudian atas jasanya oleh Betara Wisnu, dihadiahkan seteguk kepadanya, akhirnya Garuda menjadi kendaraan setia Bathara Wisnu. Legenda lain menceritakan bahwa penghuni hutan tersebut adalah prajurit kera yang kelelahan di dalam pertempuran membunuh Rahwana. Kera-kera itu jatuh bersamaan dengan bungkahan gunung dan hutan yang dipakai menghimpit...

Panglima TNI Tak Boleh Bertindak Berlebihan di Papua

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Panglima TNI Laksamana Agus Suhartono tidak menghendaki reaksi anggota TNI berlebihan di Papua dalam mengatasi separatis. "Ini perlu agar TNI tidak melanggar HAM," kata Panglima di kantor Presiden Jakarta, Selasa (12/6/2012). Dikatakan, tugasnya sebagai Panglima TNI menjaga anak buah jangan sampai melakukan tindakan yang melebihi kepatutan. "Saya sudah instruksikan kepada anggota saya jangan melakukan hal-hal yang berlebihan," ujarnya. Menurut dia, kepolisian dikedepankan untuk mengatasi aksi separatis di Papua. "Karena itu, masuknya pelanggaran hukum. Memang kita inginkan di samping penegakan hukum juga ada pengamanan artinya mencegah dan melindungi warga," kata Panglima. Sumber Berita : http://www.tribunnews.com/2012/06/12/panglima-tni-tak-boleh-bertindak-ber...

Ada 4 Nasalah Besar di Papua

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Reaksi Presiden SBY dalam menanggapi situasi di Papua, dianggap sebagai tindakan yang tidak komprehensif. SBY mengeluarkan intruksi kepada Panglima TNI dan Kapolri pada Selasa (12/6/2012), untuk melakukan operasi pemulihan keamanan di Papua. "Seperti kita ketahui, masalah di Papua sesungguhnya bukan hanya masalah keamanan yang belakangan ini eskalasinya bertambah. Tapi, ada masalah yang lebih besar, yang harus diselesaikan melalui upaya-upaya komprehensif dan terpadu," ujar Wakil Ketua Komisi I DPR Tubagus Hasanuddin, Kamis (14/6/2012). Menurut Tubagus, ada empat masalah besar di Papua. Pertama, gagalnya otonomi...

Profil Bintang Mario Gomez

TRIBUNNEWS.COM - Karier Mario Gomez bagai roller coaster. Di usia 26 tahun, pemilik nama lengkap Mario Gomez Garcia ini pernah dipuja sekaligus dicaci oleh publik sepak bola Jerman. Popularitas Gomez meroket kala menjelma sebagai mesin gol bagi Stuttgart sejak musim 2006/07.Setelah dibeli Bayern Munchen senilai 30 juta euro ( sekitar Rp 360,9 miliar rupiah), performa Gomez menurun. Penampilan di timnas juga tak kalah mengecewakan. Bomber berdarah Spanyol ini menjadi bahan ejekan media Jerman. Namun dengan caranya sendiri Gomez membuktikan dirinya adalah bomber yang bisa diandalkan. Ia tampil luar biasa sepanjang musim 2011/12. sudah mengemas 25 gol di Bundesliga, plus 11 di Liga Champion. Gomez juga kembali menjadi andalan Die Mannschaft dan menyumbangkan enam gol sepanjang fase...

Daftar Pencetak Gol Piala Eropa

Liputan6.com, Kharkiv: Daftar pencetak gol Piala Eropa 2012 setelah pertandingan-pertandingan Rabu (13/6) waktu setempat atau Kamis (14/6) dinihari WIB:3 gol: Alan Dzagoev (Rusia), Mario Gomez (Jerman) 2 gol: Mario Mandzukic (Kroasia), Vaclav Pilar (Ceko), Andriy Shevchenko (Ukraina), Nicklas Bendtner (Denmark) 1 gol: Blaszczykowski (Polandia), Di Natale (Italia), Fabregas (Spanyol), Gekas (Yunani), Ibrahimovic (Swedia), Jelavic (Kroasia), Jiracek (Ceko), Krohn-Dehli (Denmark), Lescott (Inggris), Lewandowski (Polandia), Nasri (Prancis), Pavlyuchenko (Rusia), Salpingidis (Yunani), Shirokov (Rusia), St Ledger (Irlandia), Van Persie (Belanda), Varela (Portugal), Postiga (Portugal). (Ant/ARI) Sumber Berita : http://id.berita.yahoo.com/daftar-pencetak-gol-piala-eropa-013500616.h...

Selasa, 12 Juni 2012

Kiat Mencegah Mabuk Perjalanan

Saat menumpang kendaraan, banyak orang mengalami pusing, keringat dingin, mual, muntah dan kelelahan. Ini adalah gejala mabuk perjalanan yang disebabkan kacaunya sistem saraf yang mendeteksi gerakan tubuh. Ketika tubuh kita bergerak secara alami, sistem saraf akan terkoordinasi dengan baik. Namun ketika tubuh kita bergerak menggunakan alat transportasi, sistem saraf ini mengirim pesan yang bertentangan ke otak. Perjalanan bisa berubah jadi menyebalkan saat Anda mengalami mabuk di kendaraan.Misalnya saat kita berada di dalam kabin kapal yang sedang bergerak. Saraf di bagian dalam telinga akan mendeteksi gerakan gelombang laut, tetapi...

Gelar KB Kesehatan Bhayangkara

Dengan mengambil momentum peringatan HUT Bhanyangkara ke-66, Polres Tegal menggelar bakti sosial KB Kesehatan Bhayangkara yang dilangsungkan dengan menggandeng BPPKB. Seperti apa? LAPORAN : HERMAS PURWADIKeluarga Bharagas Polres Tegal melakukan upaya nyata untuk turut berperan aktif mendukung program Keluarga Berencana (KB) di wilayah hukumnya. Yakni dengan menggandeng Badan Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana (BPPKB) Kabupaten Tegal untuk menggelar bakti sosial KB. Tentunya dari ajang ini sangat membantu BPPKB dalam memenuhi target Perkiraan Permintaan Masyarakat (PPM) Peserta Baru ditahun 2012.Ajang yang digelar selama sebulan penuh selama Juni 2012 itu, nantinya juga bakal ditinjau Polda Jawa Tengah tekait kesungguhan personil menjaring akseptor baru di wilayah...

Gedung BPBD Tak Resprentatif

KONDISI gedung yang selama ini ditempati Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tegal, masih jauh dari kesan ideal untuk dijadikan tempat pelayanan dan operasional penanggulangan bencana. Hal ini memaksa semua perangkat pendukung disimpan di areal terbuka dan berbagai bentuk bantuan pangan serta obat disatukan dengan ruang kerja karyawan.Terkait situasi yang tidak mendukung kenyamanan kerja personil, pihak BPBD tengah mengajukan bantuan anggaran kepada Dirjen Pemerintah Umum Kementrian Dalam Negeri untuk mendukung pendanaan pengadaan gedung atau kantor baru.Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Tegal, Ir Erling Susiardi MSi, didampingi Kasubid Kesiapsiagaan dan Pencegahan Bencana, Yudo Jatmiko, menyatakan, usulan bantuan pembangunan gedung atau kantor yang resprentatif...

Proyek Embung Mangkrak.

JATINEGARA – Proyek pembangunan embung Jatinegara dan terowongan suplesi Kali Rambut ke waduk Cacaban, mangkrak. Hal ini karena rencana pembangunan tersebut sampai hari ini berhenti, tanpa sebab yang diketahui secara pasti.Sementara itu, tanah warga yang rencana semula akan dipergunakan untuk pembangunan  embung dan suplesi, sudah terlanjur dibebaskan oleh Pemkab. Ironisnya, saat ini lahan yang telah menjadi aset Pemkab itu masih ditanami padi oleh pemilik semula yang telah menjual tanahnya itu. Karenanya, aset tanah tersebut perlu ditata ulang agar dikemudian hari tidak menimbulkan masalah.Menurut Anggota DPRD asal Kecamatan Jatinegara, BR Irawanto, pembangunan embung Jatinegara dan terowongan suplesi Kali Rambut ke waduk Cacaban semestinya sangat bermanfaat. Karena...

Berpacu Menuju Hebat

UPAYA merubah image serambi Kabupaten Tegal yang disandang Adiwerna menuju wilayah yang beradab, kini terus diupayakan pihak pemerintah kecamatan setempat. Slogan 'HEBAT' yang dijadikan acuan dalam membangun Kecamatan Adiwerna secara keseluruhan setidaknya mampu merubah wajah wilayah pintu masuk itu menjadi lebih bersahabat."HEBAT adalah kependekan dari makna kata Hijau, Elok, Bersih, Agamis, dan Tentram. Dari slogan ini kami coba menggugah masyarakat Adiwerna untuk ikut memikirkan dan menjaga Adiwerna agar punya nilai lebih," cetusnya. Suasana hijau, elok, dan bersih menurutnya akan meninggalkan ingatan bagi pengunjung yang mampir atau sempat lewat Adiwerna. Slogan itu kini terus gencar disosialisasikan kepada seluruh lapisan masyarakat, instansi, dan jajaran terkait agar...

Senin, 11 Juni 2012

Ssstt Malam Pertama Anang Ashanty Luar Biasa

Liputan6.com, Jakarta: Hari-hari Anang dan Ashanty terus dipenuhi warna-warni. Mulai dari bangun tidur, memasak, hingga bekerja, diakui Ashanty selalu ia selipi dengan senyum kebahagiaan. Yang lebih menarik, Anang membocorkan malam pertamanya bersama istri barunya itu. "Malam pertama kita tuh luar biasa. Percaya aja deh mendingan... Kalau aku bohong, Bunda (panggilan sayang Ashanty) engga bakalan senyum-senyum nih sekarang," ujar Anang di Hot Shot, Ahad (20/5). Setelah melewati akad nikah, keduanya bakal menggelar resepsi. Dalam kesempatan ini, Ahmad Dhani, Mulan Jameela, Ello, Opick, dan Krisdayanti bakal bernyanyi mengisi acara. Sementara...

Kontroversi Tweet Asus Yang Melecehkan Wanita

Perusahaan elektronik Asus menerima kecaman ribuan orang gara-gara sebuah tweet mereka yang dipandang melecehkan wanita. Tweet itu, yang disertai foto seorang wanita sedang mendemonstrasikan produk Asus di Computex 2012, berbunyi “The rear looks pretty nice. So does the new Transformer AIO.” (“Bagian belakangnya terlihat indah. Sama seperti Transformer AIO yang baru.”) Tweet itu kemudian dengan cepat dihapus — tapi gambarnya sudah terlanjur tersebar ke beberapa website. Asus pun meminta maaf atas tuduhan pelecehan wanita dan berjanji “hal serupa tidak akan terjadi lagi”. Penggunaan perempuan dengan pakaian minim untuk mempromosikan...

Aksi Peringati Hari Bersepeda Tanpa Busana

Pesepeda di beberapa kota di dunia menanggalkan busana untuk memperoleh perhatian. Naik sepeda tanpa busana ini dimaksudkan untuk "mempromosikan citra positif terhadap tubuh dan mempromosikan bersepeda sebagai moda transportasi ramah lingkungan." Sumber Berita : http://forum.vivanews.com/image-only/394449-foto-aksi-peringati-hari-bersepeda-tanpa-busana.html ...

Ribuan Warga Berebut Dilayani Mentan

BAZAR minyak goreng murah digelar oleh Kementrian Pertanian (Kementan) yang bekerjasama dengan salah satu produsen minyak goreng dalam kemasan, diminati ribuan warga Desa Kalisapu Kecamatan Slawi. Bazar yang bertujuan mengantisipasi gejolak harga minyak goreng, merupakan program pemerintah dalam menjaga stabilitas harga. Kegiatan sendiri digelar di halaman Masjid Al Asyarf, dihadiri Wakil Bupati Tegal HM Hery Soelistiyawan, Ketua DPD Partai PKS Musthofa SPdI, dan sejumlah undangan lain.Bazar sendiri yang digelar pada Sabtu (9/6), menjual 5.000 liter minyak goreng untuk dijual kepada 2.500 rakyat miskin di Desa Kalisapu. Mekanisme penjulan...

Dari Pendampingan Klinis Terhadap Puskesmas dan Rumah Sakit

Berbagai upaya untuk menurunkan angka kematian Ibu dan Bayi di Kabupaten Tegal telah ditempuh Dinas Kesehatan. Salah satunya dengan melakukan pendampingan klinis terhadap Puskemas dan rumah sakit dalam porgram Expanding Maternal and Neonatal Survival (EMAS). Seperti apa? LAPORAN : M FATKHUROHMANBermacam langkah dan upaya telah dilakukan oleh Dinas Kesehatan Kabupaten Tegal. Salah satunya menjalin kerja sama dengan Program EMAS (Expanding Maternal and Neonatal Survival).Menurut Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Tegal, Dr Hendadi Setiaji MKes, program EMAS  bertujuan untuk menurunkan Angka Kematian Ibu dan Bayi sebesar 25 persen. Upaya–upaya  dalam rangka menurunkan angka kematian ibu dan bayi yang telah dan akan dilakukan oleh Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Tegal...

Ketika Febri Yoga Gagal Dalam Indonesia Idol

FINALIS Indonesia Idol asal Desa Suradadi Kecamatan Suradadi, Kabupaten Tegal, Febri Yoga, akhirnya dieliminasi pada putaran lima besar kontestan ajang adu bakat yang ditayangkan di studio RCTI, Jumat (8/6) malam kemarin. Pemuda kelahiran Tegal 25 Februari 1988 ini, harus rela menerima keputusan dewan juri yang tidak bisa diganggu gugat. Meski begitu, keluarga besar Febri tidak lantas patah semangat. Mereka justru memberikan support kepada Febri agar terus menekuni dunia entertainment di kota Metropolitan."Mungkin dalam waktu dekat ini, Febri akan berdomisili di Jakarta. Dia akan pindah ke sana dan fokus menekuni dunia seni musik,"...

Gebyar HUT Bhayangkara Digulirkan

BERTEMPAT di halaman Mapolres Tegal, gebyar rangkaian kegiatan HUT Bhayangkari ke-66 resmi dibuka Kapolres Tegal AKBP Nelson Pardamean Purba SIK melalui upacara dan pelepasan balon, Senin (11/6) pagi.Dengan mengusung tema sentral "Pelayanan Prima Anti KKN dan Kekerasan, Memantapkan Keamanan Dalam Negeri dan Supremasi Hukum Guna Mendukung Pembangunan Nasional", komandan Bharagas ini kembali mengingatkan personilnya terkait spirit revitalisasi Polri untuk lebih memacu pelayanan prima, anti KKN, dan anti kekerasan."Serangkaian kegiatan telah tersusun dan sebagian besar sudah kita jalankan. Diantaranya peringatan Isra Miraj yang dilangsungkan...

Kejati Bidik Pejabat

SEMARANG- Penyimpangan dana bantuan sosial (bansos) tak mungkin terjadi tanpa keterlibatan pejabat eksekutif dan legislatif. Karena itu, mereka menjadi  sasaran penyidikan. Untuk membidik mereka, Kejaksaan Tinggi Jateng akan menelusuri penerima dana fiktif yang diperkirakan mencapai Rp 26,89 miliar tersebut. Kejati terus mengumpulkan data dan bahan keterangan untuk menelusuri penyimpangan yang terjadi. ”Kalau nanti hasilnya mengarah pada penyimpangan, maka kami akan melanjutkan pengumpulan data dari penerima bansos,” jelas Asisten Pidana Khusus Kejati Jateng Ali Mukartono, Minggu (10/6). Seperti diketahui, sebagian dana bansos yang disalurkan dari APBD Jateng 2011 tidak disertai laporan pertanggungjawaban. Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) dalam Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP)...

Minggu, 10 Juni 2012

GWK Bali

Garuda Wisnu Kencana, atau GWK, merupakan patung Dewa Wisnu yang berdiri tegak di Bukit Ungasan Jimbaran Bali (selatan bandara). Patung buatan seorang lulusan ITB bernama I Nyoman Nuarta ini konon akan ditata diatas patung Garuda setinggi 75 meter dengan keseluruhan tinggi patung mencapai 145 meter dan mengalahkan tinggi Liberti (yg hanya setinggi 151 kaki atau sekitar 46 meter, cmiiw). Letak patung yang berada dibukit kapur dengan ketinggian 300 dpl ini kemudian akan menyambut siapapun yang hendak mendarat di pulau Bali. Sejak dibangun tahun 1997, sampai dengan saat ini kondisi patung baru selesai 15 % yang terdiri dari patung...

Om Liem Sempat Telantar di Surabaya

SUDONO Salim pernah mendapat penghargaan bintang jasa Satya Lencana Pembangunan. Pengusaha Sudono Salim, bernama asli Liem Sioe Liong, lahir 10 September 1915 dan sempat menduduki peringkat pertama sebagai orang terkaya di Indonesia dan Asia. Bahkan, konglomerat yang dikenal dekat dengan mantan Presiden Soeharto, ini sempat masuk daftar jajaran 100 terkaya dunia. Setelah krisis ekonomi dan reformasi politik, kekayaannya menurun. Dia pun memilih lebih lama tinggal di Singapura, setelah rumahnya Gunung Sahari Jakarta dijarah dan diobrak-abrik massa reformasi. Kerusuhan reformasi 13-14 Mei 1998, itu tampaknya membuat Om Liem trauma tinggal di Indonesia. Walaupun kadang kala dia masih datang ke Indonesia, tapi hampir tidak pernah lama. Semua bisnisnya di Indonesia dikendalikan oleh anaknya...

Sudono Salim Dari Penyalur Cengkeh Sampai Bos BCA

TEMPO.CO, Jakarta - Di dunia bisnis dan ekonomi Indonesia, nama taipan Sudono Salim atau lebih dikenal dengan Liem Sioe Liong sudah melegenda. Dialah yang mendirikan kerajaan bisnis yang menggurita di bawah bendera Grup Salim. Antara lain kepemilikannya di Indofood, Indomobil, Indocement, Indosiar, BCA, dan peritel Indomaret. Lahir di Fuqing, Fujian, Cina Selatan, 16 Juli 1916, Salim meninggalkan negaranya dan berlabuh di Medan, Sumatera Utara, pada 1936. Ia bergabung dengan saudaranya, Liem Sioe Hie, dan saudara iparnya, Zheng Xusheng. Salim mulai mencoba pertaruhan sebagai penyalur cengkeh di mana bisnisnya terus berkembang pesat dari permintaan untuk produksi rokok kretek. Salim membangun hubungan baik dengan Tentara Nasional Indonesia (TNI) saat membantu suplai obat ketika...

Pages 361234 »